NEWSLETTER    
    Menanti Sinyal Kebangkitan China, Titik Cerah Bagi Dunia!
                    Chandra Dwi, 
                CNBC Indonesia
    
    31 January 2023 06:05
    
    
        
    
                Berikut sejumlah agenda dan rilis data yang terjadwal untuk hari ini:
- Rilis data produksi industri Korea Selatan periode Desember 2022 (06:00 WIB),
 - Rilis data penjualan ritel Korea Selatan periode Desember 2022 (06:00 WIB),
 - Rilis data tingkat pengangguran Jepang periode Desember 2022 (06:30 WIB),
 - Rilis data penjualan ritel Jepang periode Desember 2022 (06:50 WIB),
 - Rilis data produksi industri Jepang periode Desember 2022 (06:50 WIB),
 - Rilis data flash reading penjualan ritel Australia periode Desember 2022 (07:30 WIB),
 - Rilis data PMI manufaktur China versi NBS periode Januari 2023 (08:30 WIB),
 - Rilis data PMI non-manufaktur China versi NBS periode Januari 2023 (08:30 WIB),
 - Rilis data keuntungan industri China periode Desember 2022 (08:30 WIB),
 - IMF World Economic Outlook (08:30 WIB),
 - Launching Road Map Pasar Modal Indonesia Tahun 2023-2027 dan Apresiasi Hasil Penilaian ASEAN Corporate Governance Scorecard (ACGS) Tahun 2021 (09:00 WIB),
 - Rilis data tingkat pengangguran Singapura periode Desember 2022 (09:20 WIB),
 - Launching program Implementasi Biodiesel B35 oleh BPDPKS dan CNBC Indonesia (10:00 WIB),
 - Rilis data indeks keyakinan konsumen Jepang periode Januari 2023 (12:00 WIB),
 - Rilis data flash reading pertumbuhan ekonomi Prancis periode kuartal IV-2022 (13:30 WIB),
 - Rilis data penjualan ritel Jerman periode Desember 2022 (14:00 WIB),
 - Rilis data flash reading inflasi Prancis periode Januari 2023 (15:45 WIB),
 - Rilis data tingkat pengangguran Jerman periode Januari 2023 (15:55 WIB),
 - Rilis data flash reading pertumbuhan ekonomi Uni Eropa periode kuartal IV-2022 (17:00 WIB),
 - Rilis data flash reading inflasi Jerman periode Januari 2023 (20:00 WIB),
 - Rilis data biaya ketenagakerjaan Amerika Serikat periode kuartal IV-2022 (20:30 WIB),
 - Rilis data indeks keyakinan konsumen Amerika Serikat versi CB periode Januari 2023 (22:00 WIB).
 
Berikut sejumlah agenda emiten di dalam negeri pada hari ini:
- RUPS Luar Biasa PT Bank KB Bukopin Tbk (09:30 WIB),
 - RUPS Tahunan dan Luar Biasa PT Bara Jaya Internasional Tbk (14:00 WIB),
 - RUPS Luar Biasa PT Sepatu Bata Tbk (14:00 WIB),
 - Paparan kinerja dan laporan keuangan kuartal IV-2022 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (15:00 WIB),
 - Periode ex date stock Split PT Samudera Indonesia Tbk.
 
Berikut sejumlah indikator perekonomian nasional:
Indikator  | Tingkat  | 
Pertumbuhan Ekonomi (Q3-2022 YoY)  | 5,72%  | 
Inflasi (Desember 2022 YoY)  | 5,51%  | 
BI-7 Day Reverse Repo Rate (Januari 2023)  | 5,75%  | 
Defisit Anggaran (APBN Desember 2022)  | -2,38% PDB  | 
Surplus Transaksi Berjalan (Q3-2022 YoY)  | 1,3% PDB  | 
Surplus Neraca Pembayaran Indonesia (Q3-2022 YoY)  | US$ 1,3 miliar  | 
Cadangan Devisa (Desember 2022)  | US$ 137,2 miliar  | 
TIM RISET CNBC INDONESIA
(chd/chd)Pages
        
    
    Most Popular