
Ramai Work From Home, 10 Aplikasi Ini Bantu Tetap Produktif
Arif Budiansyah, CNBC Indonesia
17 March 2020 11:05

6. Google Drive
Layanan penyimpanan cloud milik Google ini memudahkan kalian menyimpan file melalui internet, sehingga dokumen tidak akan hilang selama kalian mengetahui email dan password. Kalian juga bisa dengan mudah membaginya ke orang-orang yang dituju. Aplikasi serupa lainnya yang punya fungsi sama, kalian bisa gunakan Dropbox atau WeTransfer.
7. Workplace by Facebook
Workplace dibuat Facebook sebagai layanan pesan dan media sosial yang berfokus pada kalangan korporasi dan profesional dan bisa digunakan secara internal oleh perusahaan. Aplikasi ini dapat memungkinkan penggunanya mengirim file dengan kapasitas tidak terbatas, chatting, video call, dapat digunakan di perangkat ponsel, PC, maupun tablet.
8. Trello
Aplikasi ini akan memudahkan kalian bekerja sama dengan orang lain dalam sebuah tim saat melakukan proyek bersama. Trello akan membantu kamu menyusun rencana kerja dan menyelesaikannya secara bersama-sama dengan sejumlah fiturnya yaitu Board, List, dan Card.
9. Microsoft Teams
Aplikasi layanan produktivitas kerja milik Microsoft ini membantu tim dan perusahaan bekerja dari mana saja dengan terintegrasi penuh Office 365, melakukan konferensi video, panggilan suara, dan dapat mengedit file dokumen Word, Power Point, dan produk Microsoft lainnya bersama sehingga pekerjaan menjadi lebih mudah diselesaikan.
10. Discord
Walau dikenal luas sebagai aplikasi pesan bagi kalangan gamers. Discord sebenarnya juga bisa digunakan untuk keperluan kerja, aplikasi ini dapat membuat saluran khusus sehingga masing-masing tim dapat dibedakan sesuai job desk-nya, memiliki fitur panggilan video, pesan suara, lintas platform, dan tidak terlalu memakan banyak GPU di PC sehingga kinerjanya tetap aman.
(roy/roy)
Layanan penyimpanan cloud milik Google ini memudahkan kalian menyimpan file melalui internet, sehingga dokumen tidak akan hilang selama kalian mengetahui email dan password. Kalian juga bisa dengan mudah membaginya ke orang-orang yang dituju. Aplikasi serupa lainnya yang punya fungsi sama, kalian bisa gunakan Dropbox atau WeTransfer.
7. Workplace by Facebook
8. Trello
Aplikasi ini akan memudahkan kalian bekerja sama dengan orang lain dalam sebuah tim saat melakukan proyek bersama. Trello akan membantu kamu menyusun rencana kerja dan menyelesaikannya secara bersama-sama dengan sejumlah fiturnya yaitu Board, List, dan Card.
9. Microsoft Teams
Aplikasi layanan produktivitas kerja milik Microsoft ini membantu tim dan perusahaan bekerja dari mana saja dengan terintegrasi penuh Office 365, melakukan konferensi video, panggilan suara, dan dapat mengedit file dokumen Word, Power Point, dan produk Microsoft lainnya bersama sehingga pekerjaan menjadi lebih mudah diselesaikan.
10. Discord
Walau dikenal luas sebagai aplikasi pesan bagi kalangan gamers. Discord sebenarnya juga bisa digunakan untuk keperluan kerja, aplikasi ini dapat membuat saluran khusus sehingga masing-masing tim dapat dibedakan sesuai job desk-nya, memiliki fitur panggilan video, pesan suara, lintas platform, dan tidak terlalu memakan banyak GPU di PC sehingga kinerjanya tetap aman.
Pages
Tags
Related Articles
Recommendation

Most Popular