Daebak! Ini Dia Chaebol Kelas Kakap Korsel

Lifestyle - Chandra G, CNBC Indonesia
15 October 2021 13:29
Dok LG Group Foto: Dok LG Group

Jakarta, CNBC Indonesia - Tak hanya soal indutsri hiburannya yang telah mendunia, Korea Selatan juga terkenal dengan jajaran keluarga konglomerat yang tersebar seantero negeri.

Deretan perusahaan raksasa yang mengekspor berbagai produknya ke seluruh dunia, juga ada di Negeri Gingseng. Sebut saja seperti Samsung, LG, hingga Hyundai.

Para pendiri atau pemilik perusahaan beserta keluarganya, disebut sebagai chaebol atau konglomerat.

Beberapa produknya mungkin sangat akrab di telingamu dan bahkan mungkin tengah kamu gunakan. Ada siapa saja?

Baca selengkapnya >> Klik di Sini


[Gambas:Video CNBC]
Artikel Selanjutnya

Wow! Warga Seoul Ditawari Rp23 Juta Cash Asal Mau Punya Bayi


(dru)

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading
Features
    spinner loading