Google Tak Lagi Mesin Pencari Utama Android, Ini Penggantinya
13 January 2020 18:06

Jakarta, CNBC Indonesia - Google resmi mengumumkan bahwa mereka akan mengizinkan mesin pencari (search engine) selain Google pada semua ponsel dan tablet Android. Kebijakan ini berlaku pada 1 Maret 2020.
Perubahan ini berlaku di wilayah Uni Eropa setelah pengadilan memutuskan Google melakukan aksi anti persaingan dalam seach engine di perangkat Android pada Juli 2018. Atas masalah ini UE menghukum Google denda US$5 miliar.
Berikut layanan mesin pencari web alternatif Google yang bisa digunakan di Android:
1. DuckDuckGo
Dilansir dari Business Insider, Senin (13/1/2020), DuckDuckGo merupakan search engine dengan tagline "Privacy, Simplified". Search engine ini menghindari hasil pencarian yang dipersonalisasi dan tidak memprofilkan pengguna, untuk melindungi privasi pengguna.
2. Microsoft Bing Search
Mesin pencari web buatan Microsoft ini menawarkan tampilan antar-muka dengan wallpaper yang bisa dirubah sesuka hati oleh pengguna. Bing terintegrasi langsung dengan Google Lens atau Microphone untuk mencari sesuatu secara akurat melalui gambar atau suara. Layanan ini juga mempunyai fitur reading mode untuk membaca dengan layar penuh
3. Yahoo Search
Mesin pencari web ini memiliki dua fitur favorit yaitu Search Assist yakni dapat memberikan saran secara instan ketika pengguna sedang mencari. Dan pengguna dapat melakukan pencarian secara bebas menggunakan fitur pencarian suara.
Perubahan ini berlaku di wilayah Uni Eropa setelah pengadilan memutuskan Google melakukan aksi anti persaingan dalam seach engine di perangkat Android pada Juli 2018. Atas masalah ini UE menghukum Google denda US$5 miliar.
Berikut layanan mesin pencari web alternatif Google yang bisa digunakan di Android:
1. DuckDuckGo
![]() |
Dilansir dari Business Insider, Senin (13/1/2020), DuckDuckGo merupakan search engine dengan tagline "Privacy, Simplified". Search engine ini menghindari hasil pencarian yang dipersonalisasi dan tidak memprofilkan pengguna, untuk melindungi privasi pengguna.
2. Microsoft Bing Search
![]() |
Mesin pencari web buatan Microsoft ini menawarkan tampilan antar-muka dengan wallpaper yang bisa dirubah sesuka hati oleh pengguna. Bing terintegrasi langsung dengan Google Lens atau Microphone untuk mencari sesuatu secara akurat melalui gambar atau suara. Layanan ini juga mempunyai fitur reading mode untuk membaca dengan layar penuh
3. Yahoo Search
![]() |
Mesin pencari web ini memiliki dua fitur favorit yaitu Search Assist yakni dapat memberikan saran secara instan ketika pengguna sedang mencari. Dan pengguna dapat melakukan pencarian secara bebas menggunakan fitur pencarian suara.
4. Qwant
BACA HALAMAN BERIKUTNYA