
Budget Rp 3 Jutaan, Bisa Beli HP Dengan Spek Tinggi Ini!
Ferry Sandi, CNBC Indonesia
30 November 2019 19:02

Smartphone asal produsen China ini mengusung desain yang memadukan mekanisme kamera pop-up Oppo F11 Pro dengan cita rasa tampilan ala Oppo Reno. Ponsel ini menggunakan layar AMOLED berukuran 6,5 inci Full HD. Oppo K3 tidak menggunakan notch atau pun bezel di bagian atas.
Rasio screen-to-body bisa mencapai 91,1%. Oppo K3 menggunakan Qualcomm Snapdragon 710 dengan RAM 6 GB serta memori internal 64 GB. Ponsel ini memiliki dua kamera di bagian belakang yaitu kamera utama 16 MP dengan bukaan f/1.7 dan depth sensor 2 MP dengan bukaan f/2.4.
Sedangkan kamera depannya menggunakan mekanisme pop-up dengan ukuran 16 MP dan bukaan f/2.0. Kapasitas baterai yang disediakan yakni 3.765 mAh yang dilengkapi dengan fitur pengisian cepat VOOC 3.0 20W.
Oppo K3 juga memiliki fitur sensor fingerprint bawah layar yang ditingkatkan kecepatannya 28,5% dan kesuksesan membuka kunci 10%. Oppo membanderol ponsel barunya seharga Rp 3,999 juta.
(roy/roy)
Rasio screen-to-body bisa mencapai 91,1%. Oppo K3 menggunakan Qualcomm Snapdragon 710 dengan RAM 6 GB serta memori internal 64 GB. Ponsel ini memiliki dua kamera di bagian belakang yaitu kamera utama 16 MP dengan bukaan f/1.7 dan depth sensor 2 MP dengan bukaan f/2.4.
Sedangkan kamera depannya menggunakan mekanisme pop-up dengan ukuran 16 MP dan bukaan f/2.0. Kapasitas baterai yang disediakan yakni 3.765 mAh yang dilengkapi dengan fitur pengisian cepat VOOC 3.0 20W.
(roy/roy)
Next Page
Samsung Galaxy A30s
Pages
Tags
Related Articles
Recommendation

Most Popular