FOTO

Penampakan Bus Jadul hingga Bus Listrik di Ajang Busworld JKT

CNBC Indonesia/Tri Susilo, CNBC Indonesia
Kamis, 06/10/2022 17:50 WIB

Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022.

1/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Pengunjung melihat-lihat pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

2/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

3/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Setelah dua tahun absen digelar karena pandemi Covid-19, GEM Indonesia bersama Busworld International kembali menggelar pameran Busworld Southeast Asia di JIExpo Kemayoran. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

4/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Pameran ini diikuti beberapa karoseri nasional ternama seperti Adiputro, Laksana, New Armada, Tentrem, serta merek bus asal China seperti Zhongtong dan Golden Dragon. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

5/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Inti dari pameran tersebut adalah pengenalan bus listrik, di mana ini sejalan dengan kebijakan pemerintah yang menetapkan program Net Zero Emission dengan target pengoperasian 41 ribu bus listrik pada 2024. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

6/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Hal itu menjadi peluang sangat bagus untuk para produsen bus. Pameran ini tidak hanya menghadirkan bus terbaru saja. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

7/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Di pameran ini para pecinta bus dapat berfoto dengan dua bus klasik Sumber Alam. Selama pameran ini juga akan ada edukasi mengenai 'Adaptasi Sistem Bus Paska Era Pandemi' dan juga 'Implementasi Bus Nol Emisi di Asia Tenggara'.  (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

8/8 Pameran Busworld Southeast Asia 2022 di JIExpo Kemayoran Jakarta, Kamis (6/10/2022). Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini berlangsung pada 5 - 7 Oktober 2022. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)

Selain itu, pihak panitia juga akan mengadakan malam penganugerahan untuk The Most Favorite Bus dan The Most Innovative Bus dari pilihan para pengunjung. (CNBC Indonesia/Tri Susilo)