Indonesia Resmi Masuk Era Kereta Cepat Pada Senin, 2 Oktober 2023 Indonesis resmi mengoperasikan kereta cepat Jakarta-Bandung. Di tangan Presiden Jokowi, era kereta cepat di Indonesia dimulai.