Ada Wabah Hepatitis Akut? Ini Kata Menkes

Video Breaking News

Ada Wabah Hepatitis Akut? Ini Kata Menkes

News - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
09 May 2022 15:59

Jakarta, CNBC Indonesia - Menteri kesehatan RI,Budi Gunadi Sadikin menjelaskan hingga saat ini kasus hepatitis misterius yang dimulai di Eropa masih dalam penelitian lebih lanjut. Pemerintah Indonesia juga masih bekerjasama dengan Inggris untuk melakukan penelitian mengenai penyebab terjadinya penyakit tersebut.

Simak selengkapnya dalam Breaking News, CNBC Indonesia, Senin (09/05/2022).

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT