Webinar SDGs

Intip Gaya Vania Herlambang Jalani Kehidupan Berwawasan SDGs

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
03 May 2021 12:54

Jakarta, CNBC Indonesia- CNBC Indonesia didukung PT Astra International Tbk PT Astra International Tbk (ASII)) menggelar webinar "SDGs dan Peluang Bisnis Ramah Lingkungan" yang akan mengulas terkait penerapan SDGs di Indonesia, sejauh mana pelaksanaan pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan di Indonesia saat ini serta besarnya peluang bisnis yang bisa diciptakan dengan mengusung konsep berkelanjutan.

Diperlukan peran serta dari semua pihak dan golongan dalam mengimplementasikan Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia, termasuk oleh kalangan anak muda. Menurut Duta SDGs Indonesia, pola hidup SDGs bisa dimulai dengan mengurangi dan meminimalisir penggunaan sampah plastik.

Seperti apa langkah yang bisa kita lakukan untuk mendorong pembangunan berkelanjutan? Selengkapnya simak dialog Syarifah Rahma dengan Tim Pelaksana SDGs Bappenas, Arifin Rudiyanto, Direktur Pengembangan BEI, Hasan Fawzi, Puteri Indonesia Lingkungan 2018 / Duta SDGs Indonesia, Vania Herlambang dan Ketua Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA), Sigit P. Kumala. diCNBC Indonesia (Senin, 03/05/2021)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...