Video
THR 3 Minggu Lagi, 50% Pengusaha Tak Kuat Bayar
28 April 2020 14:25
Jakarta, CNBC Indonesia - Pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) hanya menghitung hari ke depan dan ditunggu-tunggu para pekerja. Bila mengacu ketentuan paling lambat H-7 maka, setidaknya pencairannya tinggal tiga pekan lagi.
Namun, pada 2020 ini, dampak pandemi corona mengubah segalanya, karena tak semua pengusaha mengaku tak sanggup bayar THR, bila sanggup pun tak sampai 100% dari satu kali gaji pokok.
Kalangan pengusaha melakukan survei internal terutama dari sektor industri makanan dan minuman. Hasilnya cukup mengejutkan, separuh dari pengusaha masih ragu mampu memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) 100% kepada para karyawannya.
Namun, pada 2020 ini, dampak pandemi corona mengubah segalanya, karena tak semua pengusaha mengaku tak sanggup bayar THR, bila sanggup pun tak sampai 100% dari satu kali gaji pokok.
Kalangan pengusaha melakukan survei internal terutama dari sektor industri makanan dan minuman. Hasilnya cukup mengejutkan, separuh dari pengusaha masih ragu mampu memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) 100% kepada para karyawannya.
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini