
Video
Aturan IMEI Diteken, Penjualan Ponsel Legal Bakal Naik
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
18 October 2019 17:32
Jakarta, CNBC Indonesia- Aturan International Mobile Equipment Identity (IMEI) resmi berlaku seiring dengan ditanda tanganinya kebijakan pemblokiran ponsel ilegal alias black market (BM) pada Jum'at (18/10) di Kementerian Perindustrian. Market Analyst IDC Indonesia, Risky Febrian menilai regulasi IMEI seharusnya dapat efektif menekan penjualan ponsel ilegal sehingga vendor ponsel legal bisa mengisi pasar BM dan dapat meningkatkan penjualan.
Lalu seperti apa potensi peningkatan industri ponsel ?Selengkapnya saksikan dialog Andi Shalini dengan Market Analyst IDC Indonesia, Risky Febrian dalam Profit, CNBC Indonesia (Jum'at, 18/10/2019).
-
1.
-
2.
-
3.