Negara Ini Bisa Jadi Tujuan Ekspor Aluminium Indonesia
Aristya Rahadian,
CNBC Indonesia
11 March 2018 16:25
Pada 2016, nilai ekspor aluminium Indonesia ke AS mencapai US$123,65 juta, nilai terbesar dibandingkan dengan ekspor ke negara lain. Jumlah ini mencapai 31,22% dari total ekspor aluminium Indonesia US$ 395,95 juta.
Ketika aturan sudah dijalankan negara mana yang bisa jadi tujuan ekspor alternatif aluminium Indonesia?