
Dollar Index Kian Perkasa, Rupiah Bisa Tembus Rp 15.000/USD?
Jakarta, CNBC Indonesia- Indeks dolar kembali menguat dan mendorong pelemahan sejumlah mata uang global termasuk Rupiah. Terpantau mata Uang Garuda mengalami pelemahan 0,1% ke level Rp 14.885 per USD pada penutupan perdagangan Selasa (06/09).
Head of Global Market Department BRI, Muhammad Ikhsan mengatakan pelemahan Rupiah tidak lepas dari dampak hawkish The Fed. Selain itu pelemahan Euro imbas ancaman krisis energi mendorong penguatan dolar indeks.
Seperti apa analisis terhadap pergerakan Rupiah di tengah tekanan pasar keuangan global? Selengkapnya simak dialog Muhammad Gibran dengan Head of Global Market Department BRI, Muhammad Ikhsan dan Tim Riset CNBC Indonesia, Putu Agus Pransuamitra dalam Closing Bell ,CNBCIndonesia (Selasa, 06/09/2022)
-
1.
-
2.
-
3.