
Video
Akhir Pekan, IHSG Sesi I Bergerak di Zona Hijau
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
18 February 2022 10:10
Jakarta, CNBC Indonesia- Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan akhir pekan, Jum'at (18/02) dibuka di zona merah dan melemah 0,06% ke level 6.830. Analis MNC Sekuritas, Aqil Triyadi memproyeksi IHSG masih berpeluang untuk melanjutkan koreksi menuju area support 6.760 - 6.779 meskipun tidak menutup kemungkinan IHSG bisa menguat menuju 6.875-6.930.
Lalu seperti apa sentimen penggerak IHSG di akhir pekan ini? Selengkapnya simak dialog Monica Chua dan Anneke Wijaya dengan Analis MNC Sekuritas, Aqil Triyadi dalam Squawk Box,CNBCIndonesia (Jum'at, 18/02/2022)
-
1.
-
2.
-
3.