Polemik Batu Bara, Pemerintah Percepat Transisi Energi Hijau

Video

Polemik Batu Bara, Pemerintah Percepat Transisi Energi Hijau

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 January 2022 14:03

Larangan ekspor batu bara kembali menjadi peringatan bagi pemerintah bahwa ketergantungan investasi saat in masih belum menjawab komitmen Indonesia untuk menuju ke energi terbarukan. Deputi Bidang Koordinator Investasi dan pertambangan Kemenko Marves,Septian Hario Seto menjelaskan saat ini pemerintah memang tengah menyiapkan skenario tersendiri untuk tidak lagi bergantung ke batu bara sebagai sumber energi.

Lalu seperti apakah skenario pemerintah menuju energi terbarukan? Selengkapnya dalam dialog Maria Katarina bersama Septian Hario Seto,Deputi Bidang Koordinator Investasi dan pertambangan Kemenko Marvesdalam program Closing bell CNBC Indonesia (Kamis, 13/01/2021) berikut ini.

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT