
Video
Startup ini Muncul Karena Banyak Perempuan Celaka di Jalan
CNBC Indonesia TV & Amalia Satriani, CNBC Indonesia
02 February 2019 08:06
Jakarta, CNBC Indonesia- Berangkat dari rasa keprihatinan atas tingginya angka kecelakaan yang melanda perempuan pengendara kendaraan bermotor, Iim Fahima Yahya berinisiatif mendirikan sebuah startup yang bernama Queenrides. Bekerja sama dengan Korlantas dan juga Kementerian Perhubungan, Queenrides menawarkan edukasi secara offline tentang safety riding untuk perempuan.
Lalu apa rencana Iim kedepan dengan Queenrides? Simak penuturannya kepada Aline Wiratmaja dalam Profit CNBC Indonesia (Jumat, 01/02/2019) berikut ini.
Lalu apa rencana Iim kedepan dengan Queenrides? Simak penuturannya kepada Aline Wiratmaja dalam Profit CNBC Indonesia (Jumat, 01/02/2019) berikut ini.
-
1.
-
2.
-
3.