Cerdas Menghubungkan Bisnis dengan Dunia Lewat Alibaba Cloud

Tech Conference 2021

Cerdas Menghubungkan Bisnis dengan Dunia Lewat Alibaba Cloud

Tech - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 September 2021 11:39

Jakarta, CNBC Indonesia- CNBC Indonesia mempersembahkan CNBC Indonesia Tech Conference dengan tema "The Future of 5G, Global Connectivity, Cloud Computing and Internet of Things" yang berlangsung 14-16 September 2021.

Country Manager of Alibaba Cloud Indonesia, Leon Chen dalam paparan bertajuk "Smarter, Safer, Faster Way to Connect Business With World" menyebutkan bahwa pengembangan industri teknologi komputasi awan tumbuh pesat seiring yang tercermin dari meningkatnya adopsi layanan digital utamanya di masa pandemi. Guna mendukung pengembangan digital teknologi di Indonesia, ALibaba Cloud Indonesia menyediakan sistem layanan komputasi awan yang cerdas, aman dan cepat.

Seperti apa pengembangan layanan Komputasi Awan di Alibaba Cloud Indonesia? Selengkapnya simak pemaparan Country Manager of Alibaba Cloud Indonesia, Leon Chen dalam Tech Conference,CNBC Indonesia (Rabu, 15/09/2021)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT