Foto Internasional

Ada Wanita, China Kirim Lagi 3 Astronot ke Luar Angkasa!

Tech - Pool, CNBC Indonesia
16 October 2021 20:45
Misi tersebut menampilkan perjalanan luar angkasa pertama oleh seorang wanita China.

Tiga astronot berhasil merapat dengan stasiun luar angkasa baru China, Tiangong, pada Sabtu 16 Oktober. (Tian Dingyu/Xinhua via AP)

Dalam konferensi pers, Badan Antariksa Berawak China (CMSA) mengatakan ketiga astronot akan meluncur pukul 12:23 Sabtu siang dari pusat peluncuran di gurun Gobi China barat laut. (Li Gang/Xinhua via AP)

Misi tersebut  menampilkan perjalanan luar angkasa pertama oleh seorang wanita China. (Chinatopix Via AP)

Pesawat ini akan mengangkut Mayor Jenderal Zhai Zhigang (55), komandan misi; Kolonel Senior Wang Yaping (41) dan Kolonel Senior Ye Guangfu (41) ke modul inti Tiangong, Tianhe, atau Harmoni Surga. (Tian Dingyu/Xinhua via AP)

Tiga astronot tersebut diperkirakan akan menghabiskan enam bulan di stasiun luar angkasa Tiangong. (Tian Dingyu/Xinhua via AP)

Foto Lainnya
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

Terkait
    spinner loading