Dunia Makin Menegangkan: Ini Peta "Benteng" Eropa Senilai Rp 14.500 T

Ilham Restu, CNBC Indonesia
27 March 2025 09:23
Dunia Makin Menegangkan:

Jakarta, CNBC Indonesia - Negara-negara Eropa semakin berlomba untuk meningkatkan anggaran pertahanan di tengah kondisi geopolitik yang tidak stabil.

Beberapa pemimpin Uni Eropa berpendapat bahwa rencana penguatan pertahanan yang telah diajukan masih belum cukup, mengingat meningkatnya ketegangan geopolitik di dunia. Ketegangan di Rusia-Ukraina ataupun konflik Timur Tengah belum juga usai pada tahun ini. Belum lagi, kebijakan tariff Donald Trump memicu ketegangan baru dengan rekan dagangnya.


Tags
Loading...
Loading...
Loading...
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...