Mulai Kalah Saing, Warga RI Boleh Iri ke Vietnam
Ilham Restu, CNBC Indonesia
12 February 2025 09:50

Jakarta, CNBC Indonesia - Makin hari rasanya kita makin kesalip sama negara tetangga, salah satunya Vietnam. Ada banyak hal yang bikin kita kalah saing mulai dari pertumbuhan ekonomi sampai investasi asing.
Negara berpenduduk 100 juta tersebut makin menunjukkan tajinya menjadi bintang baru Asia Tenggara dengan pertumbuhan ekonomi tahun lalu sebesar 7,09%. Sedangkan kita, tumbuh lebih lambat hanya 5,04% pada 2024.
-
1.
-
2.
-
3.