Video

Video: India & Uni Eropa Resmi Finalisasi Mega Kesepakatan Dagang

CNBC Indonesia TV,  CNBC Indonesia
28 January 2026 13:12

Jakarta, CNBC Indonesia - India dan Uni Eropa telah menuntaskan kesepakatan dagang besar yang telah lama tertunda. Para pemimpin menyebut perjanjian ini sebagai kesepakatan perdagangan terbesar dalam sejarah India, yang akan menciptakan pasar dengan total 2 miliar penduduk.

Simak informasi selengkapnya dalam program Profit CNBC Indonesia (Rabu 28/01/2026) berikut ini.