Video
Video: Utang Pinjol Warga +62 - Strategi Minyak AS Terancam Gagal
CNBC Indonesia,
CNBC Indonesia
09 January 2026 18:45
Jakarta, CNBC Indonesia -Otoritas Jasa Keuangan melaporkan data pembiayaan industri fintech, peer to peer lending alias pinjaman online per November 2025, tembus Rp 94,85 Triliun. jumlah itu tumbuh 25,45%, secara tahunan.
Sementara itu, Ketegangan politik di Washington memuncak, setelah senat Amerika Serikat melakukan pemungutan suara untuk membatasi wewenang Presiden Donald Trump dalam mengambil tindakan militer lebih lanjut di Venezuela.
Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia (Jumat, 09/01/2026) berikut ini.