VIDEO
Video: Jepang Protes Keras Usai China Larang Ekspor Produk Strategis
CNBC Indonesia TV,
CNBC Indonesia
07 January 2026 18:30
Jakarta, CNBC Indonesia -Pemerintah Jepang menyatakan keberatan atas langkah China yang melarang ekspor barang berteknologi ganda atau dual use ke Jepang.
Simak informasi selengkapnyadalam program Closing Bell CNBC Indonesia (Rabu 07/01/2026) berikut ini.