01:12
Video
Video: Ubah Rp1.000 Jadi Rp1 - Shutdown Buat AS 'Kiamat'
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
Senin, 10/11/2025 23:00 WIB
Jakarta, CNBC Indonesia
Jakarta, CNBC Indonesia - Bank Indonesia memastikan proses redenominasi tidak akan membuat daya beli masyarakat terdampak termasuk tidak akan berefek pada berkurangnya nilai Rupiah itu sendiri.
Sementara itu, penutupan pemerintahan federal Amerika Serikat sepertinya akan segera berakhir. Sebelumnya, shutdown yang terjadi mencatatkan rekor terlama sepanjang sejarah Negeri Paman Sam yakni 40 hari. Para Senator AS mencapai kesepakatan bipartisan pada minggu, yang akan melanjutkan pendanaan federal.
Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia, Senin (10/11/2025).
Related Videos
Popular Videos