Road to CNBC Indonesia Awards

Video: Kab Sidrap Raih Top Regional Food & Energy Security Champion

CNBC Indonesia TV,  CNBC Indonesia
06 November 2025 19:30

Jakarta, CNBC Indonesia - Untuk mengapresiasi kinerja para pemimpin daerah, media ekonomi terbesar dan terintegrasi Tanah Air, CNBC Indonesia menggelar Road to CNBC Awards 2025 'Best Regional Leader'. Penghargaan ini menjadi bentuk apresiasi kepada para pemimpin daerah yang mampu bekerja dengan baik dalam menghadapi berbagai tantangan perekonomian di tengah ketidakpastian.

Dalam Road to CNBC Indonesia Awards 2025, penghargaan Best Regional Leader Awards kategori Top Regional Food & Energy Security Champion diberikan kepada Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang.

Selengkapnya saksikan di Program Road to CNBC Indonesia Awards, Kamis (6/11/2025).



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...