Gegara Drone Terbang di Bandara, Seluruh Penerbangan Dihentikan

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
03 October 2025 09:50

Jakarta, CNBC Indonesia - Ribuan penumpang gagal terbang akibat ada penampakan drone pada Kamis malam (2/10) di Bandara Munich, Jerman.

Otoritas bandara mengatakan pada Jumat dini hari (3/10) sebanyak 17 penerbangan dibatalkan dan perjalanan hampir 3.000 penumpang terganggu. Sedangkan, Sebanyak 15 penerbangan kedatangan lainnya dialihkan ke Stuttgart, Nuremberg, Wina, dan Frankfurt.

Sebelumnya, insiden serupa terjadi pada pekan lalu di di Denmark dan Norwegia yang membuat bandara setempat ditutup.



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...