04:49
Jakarta, CNBC Indonesia - Bupati Bulungan, Syarwani, mengungkapkan perkembangan terbaru proyek industri hijau yang menjadi salah satu warisan besar Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo. Menurut Syarwani, proyek strategis nasional yang berlokasi di kawasan Kalimantan Utara tersebut saat ini masih berada dalam tahap pembangunan infrastruktur dasar.
Selengkapnya saksikan dialog Shania Alatas bersama Bupati Bulungan Kalimantan Utara Syarwani di Program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis (22/05/2025).