Warga menggunakan ponsel dan senter kepala untuk membeli bahan makanan di dalam supermarket selama pemadaman listrik di Barcelona, Spanyol, Senin (28/4/2025). Penurunan pasokan listrik yang tiba-tiba dan besar yang menyebabkan interkoneksi jaringan antara Spanyol dan Prancis terputus, menurut operator jaringan listrik Spanyol REE REDE.MC. (REUTERS/Nacho Doce)