Video

Video: Saingi Singapura Cs Tarik Konser Musik Dunia, "Modal" RI Cukup?

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
05 February 2025 12:56

Jakarta, CNBC Indonesia- Industri MICE (meetings, incentives, conferences, and exhibitions) dan konser di Indonesia kembali bangkit pasca berakhirnya pandemi covid-19

Co-Founder & CEO Loket.com, Tubagus Rahmad Utama menyebutkan pada tahun 2023 bisnis MICE berhasil bangkit dan tumbuh signifikan. Saat ini potensi pasar yang besar di Indonesia menjadi incaran para musisi dan artis dunia untuk menyelenggarakan konser di Indonesia.

Meski demikian, perkembangan industri MICE dan konser RI belum berkembang maskimal imbas belum adanya strategi yang terintegrasi untuk dapat mendatangkan lebih banyak musisik dunia. Sehingga diperlukan upaya memperbaiki ekosistem terkait infrastruktur hingga hospitality yang dapat bersaing dengan negara kawasan seperti Singapura.

Seperti apa prospek dan tantangan RI mendorong industri MICE dan hiburan di RI? Selengkapnya simak dialog Andi Shalini dengan Co-Founder & CEO Loket.com, Tubagus Rahmad Utama dalam Profit,CNBCIndonesia (Rabu, 05/02/2025)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...