Foto udara menunjukkan penemuan gereja zaman Bizantium di Kiryat Gat, Israel, (6/1/2025). IAA telah melakukan penggalian penyelamatan selama beberapa tahun di situs arkeologi itu yang terletak di kota Rahat, sebagai persiapan untuk proyek perluasan lingkungan. (Menahem Kahana / AFP)