Ditargetkan, reklamasi pasca operasi itu bisa sampai 920 hektare (ha) hingga tahun 2041. Nah, sampai pada tahun ini, reklamasi sudah mencapai sekitar 60%-an atau 570 hektare. Adapun biaya reklamasi yang disiapkan mencapai US$ 200 ribu per hektare. (CNBC Indonesia/Pratama Guitarra)