Video: Jurus Heru Budi Jaga Ketahanan Pangan di Jakarta

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
28 April 2024 11:07

Jakarta, CNBC Indonesia - Sejumlah cara dilakukan PJ Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono untuk menjaga ketahanan pangan di Jakarta. Diantaranya dengan rencana membangun food estate atau lumbung pangan di Kepulauan Seribu dan memanfaatkan lahan yang dimiliki Pemprov untuk bercocok tanam.

Selengkapnya saksikan dialog Dina Gurning bersama PJ Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono dalam program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis (25/04/2024).



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...