03:37
Jakarta, CNBC Indonesia - Ketua DPP PDIP, Puan Maharani buka suara soal peluang pertemuan antara ketua umum Megawati Soekarnoputri dengan Calon Presiden terpilih Prabowo Subianto usai pilpres 2024.
Selengkapnya dalam program Nation Hub CNBC Indonesia, Kamis (28/03/2024).