INTERNASIONAL
Donald Trump Bikin Geger, Dorong Rusia Serang NATO!
Aristya Rahadian,
CNBC Indonesia
12 February 2024 19:50
Jakarta, CNBC Indonesia - Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump membuat heboh. Ia mengancam NATO seraya mengatakan akan "mendorong" Rusia menyerang negara-negara anggota.