Saat Jokowi Sowan Prabowo di Istana Kepresidenan, Bukber-Berbincang
NEWS
Jakarta, CNBC Indonesia - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pembangunan atau groundbreaking Nusantara Logistic Hub and Services di Ibu Kota Nusantara, Kalimantan Timur, Selasa (17/1/2024).
Dalam kesempatan itu terlihat pula Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri ATR/Kepala BPN Hadi Tjahjanto, Kapolri Listyo Sigit Prabowo, Panglima TNI Agus Subiyanto, Kepala Otorita IKN Bambang Susantono, dan Kurator IKN Ridwan Kamil.
Fasilitas itu merupakan kerja sama operasi antara PT Pos Indonesia (Persero) dan PT Bina Karya (Persero) yang akan melayani layanan kurir di IKN.