Foto Internasional

Potret Warga Palestina Ditembaki Pasukan Israel di Sekolahan

Reuters, CNBC Indonesia
Rabu, 20/12/2023 21:30 WIB

Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja.

1/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Belasan jenazah warga Palestina yang ditembak mati oleh pasukan Israel ditemukan di sebuah sekolah di Jalur Gaza utara, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

2/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Sekolah tersebut digunakan sebagai tempat penampungan bagi orang-orang yang kehilangan tempat tinggal akibat pemboman Israel. (REUTERS/Abed Sabah)

3/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Mengutip Reuters, Kamis, (14/12/2023) waktu setempat, saksi mata dan kerabat korban mengatakan mereka ditembak langsung oleh pasukan Israel. Para korban dilaporkan dibunuh pada Selasa-Rabu malam, namun hal ini belum dapat dikonfirmasi. (REUTERS/Abed Sabah)

4/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Sebelumnya, pada Rabu, Israel menembaki sekolah dasar Abu Hussein, yang dikelola PBB di Jabalia. Serangan itu menewaskan dan melukai puluhan orang. (REUTERS/Abed Sabah)

5/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Pasukan Israel juga terus-menerus menargetkan sekolah-sekolah dan rumah sakit, tempat puluhan ribu warga Palestina yang mengungsi akibat tindakan brutal Israel melalui udara dan darat. (REUTERS/Abed Sabah)

6/6 Belasan jenazah penuh peluru dan membusuk ditemukan bertumpuk di Sekolah Shadia Abu Ghazala sebelah barat kamp pengungsi Jabalia, di kawasan bernama Al-Faluja, Selasa (19/12/2023) waktu setempat. (REUTERS/Abed Sabah)

Seluruh keluarga dan gedung bertingkat telah musnah akibat serangan udara Israel. Sebagian besar dari ribuan orang yang tewas sejak 7 Oktober 2023, merupakan perempuan dan anak-anak. (REUTERS/Abed Sabah)