Jakarta, CNBC Indonesia - Jumlah tunawisma di Amerika Serikat meningkat ke rekor tertinggi tahun ini. Lebih dari 653.100 orang kehilangan tempat tinggal di seluruh negeri pada bulan Januari.
Simak informasi selengkapnya dalam program Profit di CNBC Indonesia (Rabu, 20/12/2023) berikut ini.