04:17
Jakarta, CNBC Indonesia- Kepala Kepolisian RI (Kapolri) Listyo Sigit Prabowo menyatakan pemicu terjadinya bentrokan maut antarpekerja di fasilitas pengolahan dan pemurnian smelter nikel PT Gunbuster Nickel Industri adalah aksi provokasi.
Informasi selengkapnya dalam program Squawk Box CNBC Indonesia (Selasa,17/01/2023) berikut ini.