Video
Bang Sandi, Pariwisata Kuat Gak Nih Hadapi Awan Gelap 2023?
11 December 2022 12:01
Jakarta, CNBC Indonesia- Menparekraf, Sandiaga Uno optimistis kebangkitan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Indonesia akan terus berlanjut di 2023. Saat ini target jumlah kunjungan wisata per Oktober sudah melampaui target batas atas 2022 yakni di 3,6 juta orang.
Sandiuno mengatakan strategi peningkatan nilai tambah layanan wisata dan produk ekraf yang diikuti dengan promosi dan mendorong konektivitas sebagai kunci geliat sektor parekraf RI.
Seperti apa optimisme pemulihan sektor Parekraf di 2023? Selengkapnya simak dialog Shafinaz Nachiar dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Salahuddin Uno dalam Profit di CNBC Indonesia (Jum'at, 09/12/2022)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini