Video

Kesejahteraan Petani, Tantangan RI Amankan Pasokan Pangan

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
20 October 2022 11:44

Jakarta, CNBC Indonesia- Koordinator Naional Koalisi Rakyat Untuk Kedaulatan Pangan (KRKP), Said Abdullah menyebutkan adanya hambatan dalam upaya peningkatan produksi pangan nasional.

KRKP melihat langkah petani menggenjot produksi tidak diikuti dengan kesejahteraan petani dapat berakibat pada keengganan petani meningkatkan produksi. Diharapkan upaya meningkatkan ketahanan pangan harus diimbangi dengan kebijakan untuk meningkatkan kesejahteraan petani.

Seperti apa tantangan RI menjaga ketahanan pangan? dan bagaimana dampak kesejateraan pangan terhadap pasokan pangan? Selengkapnya simak dialog Bramudya Prabowo dengan Kepala Badan Pangan Nasional, Arief Prasetyo Adi serta Anggota Komisi IV DPR RI, Andi Akmal Pasluddin dan Koordinator Nasional Koalisi Rakyat Untuk Kedaulatan Pangan (KRKP), Said Abdullah dalam Squawk Box, CNBC Indonesia (Kamis, 20/10/2022)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...