01:14
Jakarta, CNBCÂ Indonesia-Â Sejak harga BBM Subsidi resmi dinaikkan, sejumlah sektor kini mulai merasakan dampaknya salah satunya adalah sektor manufaktur. Ketua umum APINDO, Hariyadi Sukamdani menyebutkan bahwa sektor pertama yang merasakan dampak kenaikan harga BBM adalah sektor jasa, transportasi dan logistik.
Simak selengkapnya dialog Andi Shalini bersama Ketua Umum APINDO, Hariyadi Sukamdani dan Mohammad Faisal selaku Direktur Eksekutif CORE dalam program Evening Up, CNBC Indonesia, Jumat (16/07/2022)