Jakarta, CNBC Indonesia - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapatkan 'bisikan' dari Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB), sejumlah lembaga internasional, hingga negara anggota G7 saat melakukan kunjungan kerja ke Jerman beberapa waktu lalu.