Covid-19 Muncul Lagi, Wamenhub Bicara Perilaku di Transportasi Publik
NEWS
Jakarta, CNBC Indonesia - Kasus konfirmasi Covid-19 di tanah air terus mengalami penurunan. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan, kasus baru bertambah 5.831 hari ini.
Tambahan 5.831 kasus konfirmasi ini lebih rendah dibanding kemarin yang tercatat 6.353. Dengan demikian total kasus Covid-19 saat ini sudah mencapai 6.197.495.
Sementara itu kasus sembuh bertambah 4.485 menjadi 5.992.537.