Video
The FED Kerek Suku Bunga Hingga Inflasi AS Rekor Lagi
15 July 2022 04:35
Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar rupiah berfluktuasi melawan dolar Amerika Serikat pada perdagangan 14 Juli 2022. Inflasi di Amerika Serikat yang meroket menekan rupiah. Hingga inflasi Amerika Serikat bulan Juni tembus rekor lagi, yakni 9,1% lebih tinggi dari rekor bulan Mei 8,6%.
Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia (Kamis, 14/07/2022) berikut ini.
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini