Video Eksklusif
Dubes UE: Krisis Pangan Global Bukan Karena Sanksi Uni Eropa
04 July 2022 19:50
Jakarta, CNBC Indonesia- Meski krisis pangan bukan menjadi persoalan Uni Eropa saat ini, namun isu kenaikan harga pangan efek perang disebut Duta Besar Uni Eropa Untuk Indonesia, Vincent Piket menjadi perhatian pemerintah Eropa. Dimana gangguan rantai pasok gandum dari Ukraina menjadi penyebabnya.
Piket juga memastikan krisis pangan global bukan disebabkan oleh sanksi UE ke Rusia karena sanksi tidak menargetkan sektor pangan.
Seperti apa pandangan UE terhadap krisis pangan? Dan bagaimana UE melihat perang Rusia-Ukraina? Selengkapnya simak dialog Maria Katarina dengan Duta Besar Uni Eropa Untuk Indonesia, Vincent Piket dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Kamis, 30/06/2022)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini