01:04
Jakarta, CNBC Indonesia - Shell Indonesia per hari ini kembali melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak atau BBM di Seluruh SPBU Miliknya Menjadi 18 Ribu 500 Rupiah Per Liternya// Penyesuaian Harga Tersebut Naik Seiring Tren Kenaikan Harga Minyak Dunia//
Simak informasi selengkapnya dalam program Profit di CNBC Indonesia (Jumat, 01/07/2022) berikut ini.