Video
Pro Kontra Pembatasan Pembelian Pertalite
31 May 2022 12:37
Jakarta, CNBC Indonesia - Pemerintah berencana membatasi pembelian bahan bakar minyak atau BBM jenis Pertalite dan minyak diesel alias solar. Lalu bagaimana implementasi di lapangan terkait pembatasan pembelian pertalite?
Simak laporan Jurnalis CNBC Indonesia Ratu Rina dan Juru Kamera Adi Andono dalam program Profit di CNBC Indonesia (Selasa, 31/05/2022) berikut ini.
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini