01:20
Jakarta, CNBC Indonesia- Pertumbuhan ekonomi Amerika Serikat kuartal satu tahun ini terkontraksi 1,5%. Angka ini lebih rendah dari perkiraan Dow Jones yakni minus 1,3%.
Informasi selengkapnya dalam program Squawk Box CNBC Indonesia (Jumat, 27/05/2022) berikut ini.