Video
Pemimpin Separatis Ancam Tentara Ukraina, Ada Apa?
24 May 2022 10:34
Jakarta, CNBC Indonesia- Pemimpin Republik Rakyat Donetsk yang didukung Rusia mengancam akan menyeret para tentara Ukraina yang menyerah saat mempertahankan pabrik baja Azovstal di kota Mariupol ke meja hijau internasional.
Informasi selengkapnya dalam program Squawk Box CNBC Indonesia (Selasa, 24/05/2022) berikut ini.
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini