Video Eksklusif
Raffi Ahmad Buka-bukaan Soal IPO RANS Entertainment
12 January 2022 11:53
Jakarta, CNBC Indonesia- Menjadikan RANS Entertainment sebagai sebuah korporasi besar menjadi cita-cita Artis/Founder RANS Entertainment, Raffi Ahmad untuk serius di dunia bisnis dan investasi.
Seperti apa strategi sang Sultan Andara mengubah Entertainment menjadi Enterpreneur? Selengkapnya simak dialog Syarifah Rahma dengan Artis/Founder RANS Entertainment, Raffi Ahmad dalam Profit,CNBCIndonesia (Rabu, 12/01/2022)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini